Friday, November 15, 2013

PELATIHAN OTAK TENGAH BISA MENCETAK ANAK HEBAT?






ANAK TAK HARUS GENIUS.........
Benarkah pelatihan otak tengah bisa mencetak anak hebat? Ataukah hanya karena obesesi orangtua saja?
Penasaran.......
Sebenernya bagaimana sih pelatihan otak tengah itu?
Seorang anak dengan otak tengah yang kuat diharapkan dapat mengembangkan otak kanan dan otak kiri secara maksimal, sehingga ia dapat masuk kategori genius. Bukan hanya berkembang dalam hal kemampuan otak kiri (kecerdasan intelektual) dan otak kanan (kecerdasan emosi), dalam hal kemampuan otak tengah (loving intelligence) juga berkembang. Dengan begitu anak bisa tumbuh menjadi individu yang seimbang dan mengasihi orangain. >> menurut situs www.otaktengah.com
Psikolog dari Universitas Tarumanegara Dr. Monty Setiadarma mengatakan bahwa sebenarnya tidak ada cara meningkatkan kecerdasan seorang anak, dari yang tadinya tidak genius menjadi genius. Yang bisa dilakukan adalah melatih otak anak agar mampu berkembang secara optimal.

Silahkan Tinggalkan Pesan dan Komentar Anda di sini... ; ) Terima Kasih atas Kunjungan Anda...

HARAP JANGAN PANGGIL SAYA "MAS" KARENA OWNER BLOG INI SEORANG WANITA