Monday, September 5, 2011

Lirik Lagu Pop Lawas Legendaris Koes Bersaudara: Bis Sekolah



BIS SEKOLAH (Koes Bersaudara)

Vocal : Koes Bersaudara
Cipt :

Bis sekolah yang kutunggu.. kutunggu..
tiada yang datang
Ku telah lelah berdiri.. berdiri..
menanti - nanti

Bila kupergi bersama kekasihku
Ku ‘kan merasa gembira riang s’lalu

Bila menunggu sendiri.. sendiri..
hatiku sunyi
Dan hatiku ‘kan bernyanyi.. bernyanyi..
lagu yang sepi

Silahkan Tinggalkan Pesan dan Komentar Anda di sini... ; ) Terima Kasih atas Kunjungan Anda...

HARAP JANGAN PANGGIL SAYA "MAS" KARENA OWNER BLOG INI SEORANG WANITA